Archives

  • Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol.1 No. 1. Juli 2025
    Vol. 1 No. 1 (2025)

    Edisi perdana Jurnal Pengabdian Masyarakat Universitas Islam Cordoba Banyuwangi, Vol.1 No. 1. Juli 2025 hadir sebagai bentuk komitmen universitas dalam mewadahi karya-karya pengabdian masyarakat yang inovatif, solutif, dan aplikatif. Pada terbitan ini, berbagai artikel disajikan dengan fokus pada praktik pengabdian yang berakar dari hasil penelitian, kajian akademik, serta pengalaman lapangan yang nyata. Topik yang diangkat meliputi pemberdayaan masyarakat berbasis potensi lokal, peningkatan kapasitas sumber daya manusia melalui pendidikan dan pelatihan, pengembangan kewirausahaan kreatif, pendampingan komunitas berbasis teknologi dan digitalisasi, serta penguatan nilai-nilai keislaman dalam pemberdayaan sosial.

     

  • Jurnal Pengabdian Masyarakat Vol.1 No. 2. November 2025
    Vol. 1 No. 2 (2025)

    Jurnal Pengabdian kepada Masyarakat UI Cordoba Volume 1 Nomor 2 November 2025 memuat kumpulan artikel pengabdian yang berfokus pada pemberdayaan masyarakat melalui pendekatan edukatif, partisipatif, dan berbasis potensi lokal, meliputi bidang pendidikan, sosial-keagamaan, ekonomi kreatif, serta peningkatan kapasitas sumber daya manusia, yang dirancang untuk menjawab kebutuhan nyata masyarakat dan mendorong terciptanya perubahan sosial yang berkelanjutan melalui kolaborasi antara akademisi dan masyarakat.